Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2013

Ubuntu Saucy Salamander Final Beta

Dear All Ubuntu Lovers :) Kabar gembira buat kita semua. Ubuntu 13.10 atau dikenal juga dengan Saucy Salamander telah rilis versi Final Beta. Menurut informasi Saucy Salamander akan rilis resmi pada tanggal 17 Oktober mendatang. Bagi yang tidak sabar menunggu versi final nya bisa mencoba versi Final Beta ini. Mungkin tidak banyak perubahan dari versi sebelumnya yaitu 13.04, di versi ini Ubuntu menggunakan unity 7. Untuk display server nya secara default menggunakan XMIR namun jika display adapter Anda tidak support akan dialihkan menggunakan XSERVER. Seperti diketahui bahwa mir memang belum final. MIR akan secara resmi digunakan pada release ubuntu 14.04 LTS. Ubuntu Saucy menggunakan kernel 3.11. Disini penulis sudah pernah mencoba Ubuntu 13.10 pada laptop ASUS X401U. Berjalan lancar. bahkan performa Saucy lebih baik dari versi sebelumnya. Namun ada beberapa tombol fn yang tidak berfungsi atau kadang-kadang tidak berfungsi. seperti fn+F9 (toggle touchpad) pada ubuntu 13.04 to